VISI

Terwujudnya Siswa Siswi Yang Unggul Dalam Berprestasi, Terampil Dan Berbudi Pekerti Luhur Berlandaskan Iman Dan Taqwa
Visi merupakan segala sesuatu yang ingin dicapai secara ideal dalam segala aktivitas atau gambaran mental sesuatu yang ingin dicapai secara ideal dalam segala aktivitas atau gambaran mental tentang sesuatu yang ingin dicapai dimasa depan. Visi juga dapat diartikan sebagai Wawasan kedepan yang ingin dicapai dalam kurun waktu tertentu bersifat kearifan intuitif yang menyentuh hati. Dan mampu menjadi sumber inspirasi, serta daya guna untuk menggerakkan jiwa dalam berbuat.
Tentu saja pada pelaksanaannya disesuaikan dengan perkembangan dan tuntutan zaman, misalnya :
  • Kemajuan perkembangan IPTEK
  • Arus globalisasi
  • Era Informasi
  • Prilaku mral manusia
  • Kesadaran masyarakat terhadap dunia pendidikan
  • Tuntutan output
  • Pasar bebas, dll.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar